Posts

Alasan Teknologi Cloud Computing Sebagai Solusi Efisiensi Perusahaan

Cloud Computing Sebagai Solusi Efisiensi

Alasan Teknologi Cloud Computing Sebagai Solusi Efisiensi Perusahaan

 

Penyebaran pandemi COVID-19 yang terjadi hampir sepanjang tahun 2020 ini, menjadi tantangan tersendiri bagi sektor ekonomi. Akibatnya, banyak perusahaan yang saat ini tepaksa melakukan efisiensi demi mempertahankan bisnisnya. Salah satu solusi yang digunakan pada masa ini adalah dengan melakukan migrasi atau memanfaatkan adanya teknologi cloud computing.

Dengan adanya cloud computing, pengusaha dapat melakukan efisiensi IT bisnis, seperti mengurangi biaya OpEX. Dengan cloud, pengusaha tidak perlu lagi memikirkan biaya operasional atau perawatan dari storage perusahaan. Anda juga bebas biaya CapEx, karena dengan cloud, pengusaha tidak perlu lagi mengeluarkan biaya besar  untuk membeli hardware, pembangunan lokasi hardware, ruangan pendingin, dan lainnya, karena hal ini telah disediakan oleh penyedia layanan cloud Selain itu perusahaan juga dapat menyesuaikan kebutuhan storagenya sesuai dengan kebutuhan, dan dapat di scale up-dan scale down.

Hal tersebut juga sejalan dengan prediksi IDC. Dilansir dari katadata.co.id, IDC bahkan memperkirakan cloud computing akan banyak diadopsi di masa mendatang. Perkiraannya tersebut tentu bukan tanpa dasar, melainkan karena beberapa pertimbangan. Berikut 3 alasan teknologi cloud computing menjadi solusi Efisiensi Perusahaan:

  1. Meningkatnya Pertumbuhan Internet of Things (IoT)

Menurut Gartner pertumbuhan IoT di Indonesia mampu mencapai 19% hingga akhir tahun 2022. Meski pernyataan ini telah diutarakan sejak 2019 lalu, namun situasi pandemi yang melanda Indonesia hingga saat ini dinilai turut meningkatkan perkembangan tersebut. Hal ini pun bisa terlihat dari aktivitas digital masyarakat kini yang banyak digunakan untuk kehidupan sehari-hari. Sehingga bukan lagi kejutan jika laju penggunaan IoT dinilai akan melebihi prediksi Gartner tersebut.

  1. Meningkatnya Nilai Pasar IoT

Pada 2019 lalu, IDC memperkirakan bahwa pengeluaran perusahaan di berbagai dunia dalam mengadopsi IoT akan mencapai Rp. 15.730 trilliun pada 2023. Pencapaian ini paling besar disumbangkan dari industri manufaktur diskrit, manufaktur proses, dan transportasi. Sejalan dengan hal tersebut, peluang pun diprediksi terbuka bagi teknologi layanan cloud computing. Menurut BCG, di Indonesia sendiri nilai pasar layanan cloud yang digunakan pemerintah maupun perusahaan dapat mencapai 15 triliun.

  1. Meningkatnya Adopsi Teknologi

Dengan perkembangan IoT yang semakin masif, pemerintah Indonesia dikatakan akan meningkatkan adopsi teknologi. Dilansir dari katadata.co.id, IDC memperkirakan 30% dari perusahaan di Indonesia akan menggunakan beberapa layanan cloud computing. Selain itu, BCG juga memperkirakan bahwa pengembangan public cloud dapat memberikan kontribusi sebesar US$ 35 milliar hingga US$ 40 milliar untuk PDB Indonesia secara kumulatif hingga 2023. Maka tak diragukan lagi jika teknologi layanan cloud computing menjadi solusi bisnis di masa mendatang.

 

Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut mengenai layanan cloud computing, dan bagaimana cloud computing sebagai solusi efisiensi anda, Anda bisa menghubungi kami di sini atau melalui tim kami di sales@zettagrid.id

Things to Consider Using Cloud-based Warehouse Management System

Warehouse Management System

 

Things to Consider Using Cloud-based Warehouse Management System

If you realized, cloud computing utilization has developed from being a simple business concept into a growing technology in various industries. This could be happened by the speed of its installation, flexibility and accessible for user. Therefore, cloud computing could be one of the solutions for enterprises to reduce on their infrastructure investments. Especially, when it comes to a business that running in a warehouse field.

But, if your company still use an on-premise Warehouse Management System (WMS), you should be worried. Basically, the company will not only lose their time,, but also money and customers. This can’t be happened for no reason of course, but suffers a major system failure such as critical data loss or unsatisfied customer can be occurred anytime. Therefore, cloud based WMS present to be a solution for a business.

Today, cloud based warehouse management system (WMS) is increase rapidly..  Not only because it has improvements in technology, but also its prototyping a various deployment options. Therefore, it will enable a fast, affordable transition, and improved warehouse performance. Not only that, several things also considered when it jump to improving warehouse by using cloud based WMS. Read them below to get the insights!

Efficient Warehouse Management

  1. Run a Business Efficiently

The detailed look of cloud-based WMS at your inventory and its automatic updated through a sensor in company network, actually made for a reason. This system was created to make all the information readily available for stakeholders in the company. By controlling the collected data, businesses can analyze the expenditures of internal software teams. Therefore, they can control the investment by focusing it to improve operational efficiencies.

Customer Warehouse Management

  1. Improving Customer Service

It is impossible to answer “I don’t know” when the company support line got a call from a customer asking for shipment status. Surely, this kind of service will lower the company image in the customer’s mind.

But, when the company decided to use a cloud-based WMS, customer questions on package status will likely be handled. Basically, this system allows teams to determine the status of package or shipment. Besides, this connected system provides everyone to track, verify, or even update arrival status of the shipment. So, it will help customers in managing their own supply chain or warehouse.

WMS

  1. Maintain Supply Chain Data

When the company decided to move WMS to the cloud, all its data and status updates indirectly has been digitized through an electronic data interchange (EDI). So, it will allow warehouse management to talk to company online stores, ERP systems, and share information with supply chain partners.

Here in Zettagrid we have Largo as our WMS partner that will support you to modernize and simplify your Warehouse Management System under Zettagrid cloud infrastructure. If you had a further question about cloud-based WMS? Contact us here.

Tingkatkan Sistem IT Workload Bisnis Anda Dengan Cloud Provider

IT Workload

Tingkatkan Sistem IT Workload Bisnis Anda Dengan Cloud Provider

Sejak terjadinya pandemi COVID-19, berbagai industri dari sektor bisnis kini bertransformasi menjadi lebih digital. Hal ini dilakukan tentunya tidak hanya untuk mengikuti kebijakan social distancing, melainkan juga perilaku konsumen yang saat ini beralih secara daring. Untuk itu, akses internet saja tidak cukup dalam meningkatkan bisnis di masa pandemi ini. Sistem IT canggih lainnya juga diperlukan demi menunjang kebutuhan operasional bisnis, salah satunya adalah sistem cloud provider.

Selain menjadi solusi infrastruktur digital bagi perusahaan, sistem layanan cloud juga dapat membantu meningkatkan efisiensi bisnis dengan mengurangi investasi CAPEX dan OPEX. Tak hanya itu, deployment yang dapat dilakukan dalam beberapa jam saja, menjadikan cloud sebagai pilihan pengusaha untuk meningkatkan sistem IT workload bisnis anda di masa pandemi seperti sekarang.

Dalam talkshow bertajuk “Zettagrid e-CloudTalk vol. 04: Elevate Your IT Business Growth with Zettagrid” pada 26 Agustus 2020, Yohannes Saputra selaku IT Project and Development di Chemstation Asia (CSA), membagikan pengalaman perusahaannya saat menggunakan teknologi cloud infrastructure. Setelah melakukan beragam inovasi teknologi, CSA kini mempercayai sistem layanan cloud data center dari Zettagrid Indonesia untuk menopang sistem IT workload perusahaan.

Keputusan perusahaan tersebut pastinya terjadi bukan tanpa alasan. Mengingat sistem cabang perusahaan di 7 negara lainnya memiliki waktu yang berbeda, CSA membutuhkan sistem server yang dapat terus aktif demi meningkatkan operasional bisnisnya. Sehingga, sistem cloud dipercaya dapat menjadi solusi IT perusahaan tersebut.

Human error yang dapat terjadi sewaktu-waktu pun menjadi alasan berikutnya. Demi meminimalisir terjadinya risiko dari bencana, perusahaan yang bergerak di bidang distribusi kimia ini melihat perlunya sistem backup plan. Sehingga, jika terjadi gangguan seperti human error, sistem backup plan cloud dapat diaktifkan secara real time dan tidak mengganggu operasional lainnya.

Namun, mencari solusi operasional IT tidaklah cukup bagi bisnis yang sedang dijalankan. Bencana alam maupun serangan hacker tentunya dapat menimpa sistem IT workloads bisnis anda. Terutama bagi on-premise yang tidak memiliki standard data center seperti cloud provider.

Menurut Stephen Tukimin selaku VCPP Senior Solution Engineer di VMware, sistem layanan cloud tentunya memiliki standar yang dapat menjaga service level agreements (SLA). Standar tersebut bisa dilihat dari sisi infrastruktur, konektivitas jaringan, hingga keadaan daruratnya. Sehingga, kebijakan SLA yang jelas dapat menjadi jaminan bagi pengguna terkait keamanan data yang tersimpan pada sistem.

Jika anda ingin menyimak apa kata para pakar mengenai Cloud computing di Zettagrid e-CloudTalk Vol.04, anda dapat menyimak tayangannya di channel Youtube kami disini

Jika anda ingin mengetahui lebih lanjut mengenai Zettagrid, anda dapat menghubungi kami di sini atau email ke sales@zettagrid.id untuk memudahkan pengalaman cloud bagi bisnis anda.

 

Writer: Gita Gisela